-->

Resep Tumis Daging Lombok Ijo⁣



Resep Tumis Daging Lombok Ijo⁣


Masakan ini sedap banget rasanya. Daging ditumis dengan lombok ijo, rasanya mantap. Yuk kita simak resep tumis daging lombok ijo berikut ini.

Bahan :⁣
- 250gr daging, rebus⁣

Bumbu iris ⁣:
- 5 siung bawang merah⁣
- 3 siung bawang Putih⁣
- Cabai keriting ijo⁣

Bumbu lain :⁣
- Garam secukupnya
- Gula secukupnya⁣
- Kaldu jamur secukupnya⁣

Cara Memasak Tumis Daging Lombok Ijo :⁣
1. Potong daging dan bumbu (untuk daging boleh di rebus terlebih dahulu ya)
2. Tumis bumbu iris hingga wangi, masukkan daging dan aduk hingga merata⁣
3. Tambahkan gula, garam dan kaldu jamur dan beri sedikit air⁣
4. Biarkan bumbu meresap, airnya sat dan jangan lupa test rasa⁣.  Resep daging sapi unik, untuk yang tercinta.

Terimakasih sudah membaca Resep Tumis Daging Lombok Ijo⁣. Semoga bermanfaat dan menjadi inspirasi dalam memasak.

LihatTutupKomentar